visi dan misi
- Posted on 30 Maret 2022
- Halaman
- By ADMIN PERKIVI
Visi
Menciptakan sinergitas antar lembaga pendidikan dunia industri dunia usaha dan dunia kerja dalam mempersiapkan sumber daya manusia yang berjiwa tangguh, mandiri, terampil, dan memiliki akhlak baik dalam mengoptimalisasi keterserapan lulusan.
Misi
1. Menyelaraskan pendidikan vokasi dengan dunia usaha, dunia industri, dan dunia kerja
2. Membentuk jejaring antara Lembaga pendidikan kejuruan, perusahaan, industry, dan lapangan kerja
3. Mengadakan berbagai pelatihan, menyediakan informasi kekinian, dan melaksanakan berbagai upaya peningkatan sumber daya manusia seiring dengan perkembangan informasi dan teknologi
4. Memberikan kesempatan dan peluang untuk maju lembaga pendidikan, Lembaga Pelatihan Kerja, perusahaan, industri, dan pengguna tenaga kerja
5. Memudahkan dan memberikan kesempatan yang luas tentang keterserapan lulusan lembaga kejuruan
6. Membentuk pribadi-pribadi yang handal dalam kompetensi, mengoptimalkan potensi dalam inovasi, dan kolaboratif seluruh anggota